PERANGKAT
PENDUKUNG BROWSING, DOWNLOAD DAN UPLOAD DATA
Semua orang
pasti sudah tidak asing lagi dengan internet. Setelah saya memposting tentang “Internet
Bagi Pelajar” kali ini saya akan memposting tentang “software-software internet
yang sering digunakan masyarakat”. Software-software ini merupakan alat
bantu untuk melakukan browsing, chating, download, dll.
Software-software
ini adalah pelengkap ketika kita sedang conect internet. Tanpa software ini,
kita tidak dapat melakukan Browsing, Chating, Download, Upload, dll.
Software-software tersebut diantaranya adalah.
1.
Mozilla
Firefox
Ini adalah
software pendukung internet yang sering di gunakan untuk browsing. Namun
sebenarnya software ini mampu untuk mendownload tetapi tidak hasilnya
tidak maksimal karena kecepatan download dari software ini dibatasi. Maka dari
itu, orang-orang sering menggunakan software ini hanya untuk browsing.
2.
Google
Chrome
Sama dengan
mozilla firefox, software ini juga digunakan untuk browsing saja. Namun banyak
orang memutar video youtube dengan Google Chrome. Alasan, karena kecepatan
streaming youtube lebih dipercepat dibanding mozilla firefox. Software ini
dinamakan Google Chrome karena dibuat oleh perusahaan Google.
3.
Yahoo
Mesenger
Berbeda
dengan yang tadi, software ini digunakan sebagai alat Chating. Orang orang
sering menggunakannya untuk Wabcame layaknya HP 3G. Software ini mampu
digunakan untuk komunikasi suara, gambar,tulisan, dll.
4.
Internet
Download Manager
Sesuai
dengan namanya, software ini digunakan untuk mendownload file dengan kapasitas
besar. Seperti mendownload film, game, perangkat lunak, dll. Software ini
mengambil semua bandwich yang di dapat dan digunakan untuk mendownload file
sehingga kecepatan downloadnya bisa lebih tinggi. Namun ketika kita mendownload
file dengan IDM, kecepatan browsing bisa lebih kecil. Maka dari itu IDM jarang
di pasang di warnet. Karena dapat mengambil semua bandwicth yang ada di warnet
dan client yang lain tidak dapat conect internet dengan maksimal.
5.
Point Blank
Berbeda
dengan yang lainnya, Point Blank sebenarnya adalah Game perang antara polisi(CT
force) dan segerombolan teroris (free rabel). Game ini bersifat online.
Maka dari itu game ini bisa jalan jika kita conect dengan internet. Sistem dari
game ini adalah bertanding dengan orang yang juga sedang online PB. Layaknya
chating dengan orang lain tetapi ini bermain game dengan orang lain. Point
Blank di indonesia saat ini sangat banyak penggemarnya. Sampai-sampai diadakan
turnamen nasional Point Blank di indonesia. Pernah juga tim Point Blank di
Indonesia berhasil mengalahkan tim Point Blank di Thailand.
E-MAIL,
CHATTING DAN TELECONFERENCE
EMAIL
PENGERTIAN
dapat di tinjau dari kepanjangannya
terlebih dahulu. Email merupakan singkatan darielectronic mail atau surat elektronik. Di salah satu literatur komputer, bahkan saya mendapatkan istilahsurel untuk surat
elektronik sebagai bahasa terjemahan dari email (electronic mail). Hanya
saja, bagi saya pribadi penggunaan istilah email sepertinya jauh lebih nyaman
ditelinga.
Lebih
jauh, pengeritan E-mail atau electronic mail atausurat
elektronik adalah salah satu jenis layanan internetyang dapat digunakan untuk berkirim surat secara
elektronik. Surat akan dikirim sesuai dengan alamat yang diberikan kepadanya.
Tiap pengguna internet memiliki alamat yang unik, persis seperti nomor telepon
kita. Setiap orang bahkan bisa memiliki lebih dari satu alamat email sama
seperti nomor HP yang satu orang bisa memiliki puluhan nomor.
Alamat email terdiri atas dua bagian yang
dipisahkan oleh tanda @. Bagian pertama merupakan user-id dan bagian kedua
menunjukan penyedia layanan e-mail,misalnya kang.moes@yahoo.com, kang.moes
merupakan user-id nya sedangakan gmail merupakan penyedia layanan e- mail.
(cara membuat email di yahoo)
Ada 2 jenis
layanan e-mail, yaitu email web-based dannon web-based.
Untuk dapat menggunakan e-mail yang web-based kita harus mendaftar terlebih
dahulu melalui siitus yang disediakan, contohnya gmail.com, mail.yahoo.com,
dan lain – lain, sedangkan untuk yang non web based pendaftaran dilakukan
melaluiadministrator penyedia layanan. Demikian informasisingkat mengenai pengertian email ini.
Manfaat dan
Kegunaan Email
Manfaat dan
Kegunaan Email –> Perkembangan situs jejaring sosial.
Bagi kita
yang sudah mengenal internet keberadaan situs jejaring sosialseperti Facebook dan Twitter tidaklah
asing. Bahkan hampir semua yang mengenal internet ini memiliki akun jejaring
sosial tersebut. Nah, untuk registrasi atau memiliki akun jejaring
tersebut kita membutuhkan sebuah akun email sebagai
syarat registrasi yang penting.
Manfaat dan
Kegunaan Email –> Akses dunia pendidikan yang lebih luas.
Bagi para
pelajar, ilmuwan atau siapa pun yang haus ilmu, mempunyai akun email membuat
mereka mempunyai kesempatan lebih besar untuk mendapatkan berbagai macam ilmu
yang mereka butuhkan. Jurnal-jurnal, referensi ilmiah yang tersedia luas di
dunia internet dapat dengan mudah bisa kita dapatkan. Nah, untuk mendapatkan
semuanya itu, kita memerlukan akun email untuk proses registrasi atau
berlangganan.
Manfaat dan
Kegunaan Email –> Akses dunia kerja secara langsung.
Jangan heran
jika dizaman sekarang tidak ada lagi para pelamar kerja yang menenteng Ijazah
dari satu kantor ke kantor lain untuk melamar kerja. Di era internet ini para
pencari kerja yang sedang mencari lowongan telah menggunakan email sebagai
sarana komunikasi dengan perusahaan tujuan. Penggunaan email bahkan lebih
efisien karena menghemat biaya transportasi dan tenaga. Right? J Bahkan,
pengiriman curriculum vitae dan surat lamaran kerja dapat
dengan mudah dilakukan melalui email, sebelum proses wawancara tatap muka
dilakukan.
Manfaat dan
Kegunaan Email –> Sarana promosi product barang atau jasa.
Seorang
penjual atau agen pemasaran product atau jasa yang handal perlu memanfaatkan
segala cara untuk bisa mendapatkan seorang pelanggan. Penggunaan email dalam
pemasaran langsung (direct marketing) merupakan sebuah cara efektif yang
dapat membantu pemasaran produk perusahaan Anda secara lebih luas dan tepat.
Sekali lagi keberadaan email sangat menghemat biaya, tenaga dan waktu, bukan?
Pengertian Chatting
Mengacu kepada segala bentuk
komunikasi menggunakan internet, tetapi secara spesifik mengacu kepada
percakapan berbasis internet antara dua orang pengguna Internet.
Percakapan di Internet dapat menggunakan perangkat lunak seperti pengirim pesan
instan, internet relay chat, dan lain-lain. Chatting adalah suatu program dalam
jaringan Internet untuk berkomunikasi dan bersosialisasi langsung sesama
pemakai Internet yang sedang online. Komunikasi bisa berupa teks atau suara.
Dapat mengirim pesan dengan teks atau suara kepada orang lain yang sedang
online, kemudian orang yang dituju membalas pesan Anda dengan teks atau suara,
demikian seterusnya, itulah proses terjadinya sosialisasi Chatting.
Chatting tidak hanya populer dikalangan dewasa saja namun sekarang ini mulai merambah ke kalangan pelajar yang baru menjadi dewasa, terutama pada pelajar SMA. Chatting mempunyai nilai positif dan negatif. Namun jika berlebihan akan menghasilkan dampak yang berbahaya bagi pelajar SMA.
Pengertian teleconference
atau telekonferensi atau teleseminar adalah komunikasi langsung di antara beberapa orang yang
biasanya dalam jarak jauh atau tidak dalam satu ruangan dan dihubungkan oleh
suatu sistem telekomunikasi.Chatting tidak hanya populer dikalangan dewasa saja namun sekarang ini mulai merambah ke kalangan pelajar yang baru menjadi dewasa, terutama pada pelajar SMA. Chatting mempunyai nilai positif dan negatif. Namun jika berlebihan akan menghasilkan dampak yang berbahaya bagi pelajar SMA.
Jadi teleconference adalah pertemuan yang dilakukan oleh dua orang atau lebih yang dilakukan melewati telefon atau koneksi jaringan. Pertemuan tersebut bisa menggunakan suara (audio conference) atau menggunakan audio-video (video conference) yang memungkinkan peserta konferensi saling melihat dan mendengar apa yang dibicarakan, sebagaimana pertemuan biasa. Dalam telekonferensi juga dimungkinkan menggunakan whiteboard yang sama dan setiap peserta mempunyai kontrol terhadapnya, juga berbagi aplikasi.
Sistem telekomunikasi dapat mendukung teleconference karena menyediakan satu atau lebih dari berikut ini: audio, video, dan / atau layanan data oleh satu atau lebih berarti, seperti telepon, komputer , telegraf, teletip, radio, dan televisi.
Di Indonesia, terdapat beragai layanan teleconference melalui telepon baik fixed maupun mobile (Audio Conference) yang mempunyai kemampuan untuk melayani percakapan sampai 30 pemanggil dalam satu konferensi. Jumlah peserta dapat diatur sesuai dengan keinginan penyelenggara konferensi. Sistem conference atau konferensi juga bisa dilengkapi dengan PIN (Personal Identification Number) sehingga menjamin kerahasiaan suatu konferensi dari pemanggil yang tidak diundang dalam telekonferensi atau teleconference tersebut.
MEMBUAT
BLOGS DAN SOCIAL MEDIA
Cara Membuat Blog
Masuk ke Blogger ,sama halnya
seperti daftar Facebook, di blogger juga harus mempunyai email Gmail
terlebih dahulu, yang belum mempunyai email Gmail, harap membuat dulu. Untuk
mendaftar, silakan isikan nama email Gmail beserta passwordnya, sama seperti
log in ke gmail.com . Setelah itu klik Sign In
Setelah itu
Sobat akan dibawa ke tampila seperti ini, Sobat tinggal klik Buat Blog Baru
Nanti akan ada menu melayang seperti gambar dibawah ini.
Isikan Judul dan Alamat blog dengan nama blog sesuai keinginan Sobat, dan
Apabila Sudah diisi alamat blognya maka nanti ada tulisan dibawahnya Alamat
blog ini tersedia, kalau tidak sobat bisa mengganti nama blog yang lainnya
seperti namablog999 atau terserah sobat. Nah, apabila sudah kini tinggal
memilih template atau tampilan blog, pilih sesuai selera Sobat. Untuk template
bisa dirubah lagi jadi pilih kalau merasa tidak ada yang bagus, pilih sembarang
saja.
Setelah selesai, Selamat blog Sobat sudah jadi, tinggal klik
Mulai mengeposkan untuk membuat artikel terbaru bagi blog Sobat atau klik gambar
pensilnya.
|
Gbr. 4 Cara Mudah
Membuat Blog
|
Nanti akan tampil seperti gambar dibawah ini, tinggal ikuti
sesuai petunjuknya karena sama dengan menulis di Ms.Word, setelah selesai
membuat artikel tinggal klik Publikasikan
|
Gbr. 5 Cara
Membuat Blog
|
Itulah langkah-langkah mengenai cara membuat blog gratis dan mudah di blogspot.
Semoga tulisan ini bisa membantu Sobat yang mau membuat blog gratis dan bisa
mempunyai blog di blogspot
Membuat Social Network gratis hanya dengan 6 langkah
Social Network atau jejaring sosial adalah situs web untuk menjalin hubungan dengan orang lain.Dan bisa di akses siapa saja,kapan saja,dan dimana saja.
Selama ini mungkin juga sobat sering menggunakan nya.Tapi apakah sobat tahu membuat social network itu?.
Berikut adalah cara membuat Social Network sendiri secara gratis hanya dengan 6 langkah :
1. Buka http://wall.fm/
2. lihat lah kotak yang saya beri tanda
panah.Isikan itu dengan alamat web situs social network sobat nantinya.Setelah
itu klik Create
3.setelah
itu sobat akan menemui forum seperti diatas berikut keterangan yang harus
lampirkan di sana :
- Adress : isi dengan alamat situs web social network sobat nantinya
- Site name : isi dengan nama nama situs jejaring sosial sobat nantinya ( contoh : Bantu kawan)
- Tagline : Isi dengan slogan website social network sobat ( contoh : situs pertemanan Online masa kini)
- About : Isi dengan deskripsi social network sobat
Kemudian pilih tipe social network sobat dengan memilih nya dari menu
Choose your site Type
Setelah itu ceklist keterangan I am least 18 years old dan keterangan I agree to Wall.fm terms of use.
Setelah itu ceklist keterangan I am least 18 years old dan keterangan I agree to Wall.fm terms of use.
4. Setelah itu sobat di minta
memilih template untuk situs sobat nanti,setelah itu klik Next Step
5. Lalu sobat akan menjumpai seperti di atas,karena saat ini saya membahas membuat social network secara gratis,maka silahkan klik Start Free
6. Kemudian akan muncul forum seperti di atas di sini sobat harus melampirkan bebearapa keterangan yaitu:
- Real Name : Isi dengan nama lengkap sobat
- Your Email : Isi dengan Alamat Email sobat
- Password : masukkan password sobat
- Confirm Password : masukkan kembali Password sobat
- setelah itu masukkan captcha atau kata yang ada di kotak yang tersedia
- Centang subscribe to news and important notifications
Klik Sign Up dan Selesai lah sudah silahkan sobat buka social network
buatan sobat sendiri
- See more
at: http://prayoga03.blogspot.com/2012/06/membuat-social-network-gratis-hanya.html#sthash.wFuOpglq.dpuf
Tidak ada komentar:
Posting Komentar